ANALYSIS PROJECT FOR TIME WORKS AT BRIDGE CONTRUCTION

Yasir Amani

Abstract


Bangunan jembatan presstress adalah bangunan kuat didalamnya gelagar memakai kabel sling, kualitas tahan lama dan tidak mengalami korosi dan murah perarawatan juga tanpa pengecatan. Pemasanganjembatan presstress memakai mesin alat berat yaitu mesin crain, lebih cepat daripada rangka baja karena sudah diuji dipabrikan bongkar pasang dilapangan kemudian dipasang. Hanya membutuhkan beberapa hari saja.  Semakin besar bangunan maka akan menambah masa pelaksanaannya sehingga semakin tinggi biayanya. Dalam pelaksanaan proyek konstruksi jembatan waktu dan biaya adalah dua hal utama.Faktor biaya dan waktu memberikan tantangan dan peluang bagi perencana kontruksi untuk membuat rencana konstruksi yang terbaik dengan  waktu dan biaya yang optimal untuk menyelesaikan pelaksanaan proyek jembatan.Penelitian untuk mendapatkan model hubungan waktu, biaya dan luas pada konstruksi Jembatan di Provinsi Aceh. Lingkup dibatasi pada bangunan jembatan presstress. Data diperoleh adalah data RAB, waktu, addendum kontrak dan gambar yang diperoleh dari Dinas Binamarga yaitu sebanyak 23 (duapuluh tiga) data proyek. Penelitian menggunakan metodelogi statistik yaitu menggunakan pendekatan persamaan Bromillow dan analisa regresi berganda. Hasil perhitungan menggunakan pendekatan persamaan Bromillow dapat direkomendasikan hanya model  T = 160.39C0,13. Jadi pemasanganjembatan presstress memakai mesin alat berat yaitu mesin crain, sering mengalami keterlambatan karena keterbatasan mesin alat berat berupa crain yang beroperasi di aceh, mobilisasi dan memindahkan mesin crain tersebut membutuhkan waktu yang lama.


Full Text:

PDF

References


Ayyub, B. M 1994, Uncertainty Modelling and Analysis In Civil Engineering, edited by B.M. Ayyub, CRC College Park , Maryland.

Bennett, J. & Grice, T 1990, Procurement System for Building, In: Brandon, P. (ed) Quantity Surveying Techniques:New Directions, Blackwell Scientific Publications, Oxford.

Bromillow, F.J 1974, ‘Measurement and Scheduling of Construction Time and Cost Performance in Building Industry’, The Character Builder, 10.

Chan, A.P.C1999, ‘Time-Cost Relationship of Public Sector Projects in Malaysia’, International Journal of Project Management.

Choudhury, I and Rajan, S.S 2002, ‘Time Relationship for Residential Construction in Texas’,A&M University, College Station, Texas

Dipohusodo, I., 1996, Manajemen Proyek dan Konstruksi, Kanisius, Yogyakarta.

Fortune, J. and White, D., 2006, ‘Framming of Project Critical Success Factors by a System Model’, International Journal of Project Management.

Hasan, M. I 2004, Analisis Data Penelitian Dengan Statistik, Bumi Aksara, Jakarta.

Hines, W.W dan Montgomery, D.C 1990, Probabilitas dan Statistika Dalam Ilmu

Rekayasa dan Manajemen, Edisi kedua terjemahan Rudiansyah dan A.H. Manurung, UI Press, Jakarta.

Husin, B 1992, Linear Schedulling Method, Penerbit Unsyiah, Banda Aceh. Kerzner, H. K 2006, Project Management–A System Approach to Planning, Schedulling and Controlling, John Wiley and Sons, Inc. New Jersey.

Lee,H, Lee, Y, D & Cho, J,Y 2009, Construction of Time-Cost Model for Building

Project, Korean Journal of Construction Engineering and Management.

Mangkuatmodjo, S 1999, Statistik Lanjutan, Penerbit Rineka Cipta, Jakarta.

Nazir, M 1983, Metode Penelitian, Ghalia Indonesia, Jakarta.

Newcombe, R, Langford, D. & Fellows, R1990 Construction Management 2, Mitchell, London.

Soeharto, I 2001, Manajemen Proyek Dari Konseptual Sampai Operasional, Erlangga, Jakarta.

Supranto, J 2000, Statistik Teori dan Aplikasi, Erlangga, Jakarta.

Sudjana, Prof, Dr, M. A, M. Sc 1997, Teknik Analisis Regresi dan Korelasi Bagi Para Peneliti, Tarsito, Bandung.

Ula, M., Darnila, E., & Siagian, P. (2018, June). Numerical simulation of styrofoam and rockwool heat transfer flat-plate type solar collector. IOP Conference Series: Material Science and Engineering.




DOI: https://doi.org/10.29103/sisfo.v3i2.6333

Article Metrics

 Abstract Views : 242 times
 PDF Downloaded : 64 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Yasir Amani

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 


 
 

Universitas Malikussaleh
 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.