PENGARUH FRAKSI VOLUME TERHADAP KEKUATAN BENDING PADA KOMPOSIT BERPENGUAT SERAT DAUN SISAL MENGGUNAKAN RESIN BQTN 157-EX
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk membuat prototipe komposit plastik berpenguat serat daun sisal, dengan variasi fraksi volume (Vf) 5%, 10%, 15% dengan perlakuan alkali sebesar 5% . Komposisi serat disusun didalam cetakan dengan arah memanjang (00) dengan orientasi laminat acak, menggunakan metode Vacuum Assisted Resin Infusion (VARI). Dari penggunaan metode ini dapat mengeluarkan udara yang terperangkap masuk pada spesimen komposit maka diharapkan nilai dari kekuatan uji bending menjadi lebih besar. Hasil dari proses pengujian bending diharapkan nilai kekuatan uji bending terbesar dengan fraksi volume 15% dengan nilai rata-rata yaitu 153,76 Newton, untuk pengujian bending terendah pada fraksi volume 5% dengan nilai rata-rata 78,45 Newton.. Bisa disimpulkan, untuk komposit berpenguat serat dari daun sisal menggunakanResin BQTN 157-EX mempunyai kemampuan yang cukup besar kalau diaplikasikan sebagai material struktural.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
ASTM D 790-02 “Standard Test method for tensile properties of polymer matrix composite material”. Philadelphia, PA : American Society for Testing and Materials
Adi chandra, dkk, 2015. “Pengaruh Komposisi Resin Poliyester Terhadap Kekuatan Bending Komposit yang Diperkuat Serat Bambu Apus”. Jurnal Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah Metro: Vol. 04, No.01, 2015.
Abubakar Dabet, dkk., 2018, “Aplikasi Teknik Manufaktur Vacuum Assested Resin Infusion (VARI) Untuk Peningkatan Sifat Mekanik Komposit Plastik Berpenguat Serat Abaca (AFRP)”. Jurnal Teknik Mesin Universitas Malikussaleh :Vol. 16, No. 01, Februari 2018.
Callister, W . D., 2007, “Material Science and Enginerig, An Introduction 7ed”, Department of Metallurgical Enginering The University of Utah, Jhon Willley and Sons, Inc.
Adhi Kusumastuti, A. 2009. “Aplikasi Serat Sisal sebagai Komposit polimer”. Universitas Negeri Semarang, Jurnal Kompetensi Teknik : Vol. 01, No. 01, November 2009.
STM.D 638-02 “Standart test method for tensile properties of plastics”.Philadelphia, PA :American Society for Testing and Materials.
Chawala, 1987. “Composite Material frist ed Mechanics”. New York : Mc Graw Hill,Inc.
Dita Novi Susanti, 2018. “Pengaruh Variasi Panjang Serat Nanas Terhadap Kekuatan Tarik Dan Impact Komposit Polyester - Serat Nanas”. Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah Semarang.
Hendrikus Wona, 2015. ”Pengaruh Variasi Fraksi Volume Serat terhadap Kekuatan Bending dan Impak Komposit Polyester Berpenguat Serat Agave Cantula”. LJTMU: Vol. 02, No. 01, April 2015, (39-50).
Lambok Silalahi, 2016. “Pengaruh perlakuan alkali dan pemanasan serat terhadap kekuatan tarik serat lengkuas”.Teknik mesin Universitas Lampung.
Muhammad azman, 2018.“Pengaruh Fraksi Volume Terhadap Kekuatan Tarik Komposit Berpenguat Serat Abaca Menggunakan Resin Bqtn 157-Ex”.Teknik Mesin Universitas Malikussaleh.
Nayiroh, N. 2013.”Teknologi Material Komposit Lecture Material”. Malang. Universitas Islam Negeri. Malang.
SK.Witono,Y.S.Irawan, R.Soenoko,and H. Suryanto, “Pengaruh Perlakuan Alkali (NaOH) Terhadap Morfologi Dan Kekuatan Tarik Serat Mendong,”Rekayasa Mesin,vol. 4, no.3,p. pp.227-234,2013. I.G.Sudiarsa,T.G.T.Nindhia,andI.W.
DOI: https://doi.org/10.29103/jtku.v11i1.7249
Article Metrics
Abstract Views : 392 timesPDF Downloaded : 11 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Zulmiardi Zulmiardi, Abubakar Abubakar, Meriatna Meriatna, Yudistira Yudistira
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
E-ISSN:2580-5436 |
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. |