PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS DAN MINAT BELAJAR
Abstract
Penelitian ini dilakukan atas dasar rendahnya kemampuan pemecahan masalah matematis siswa di SMPS Iskandar Muda. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa melalui pendekatan pembelajaran contextual teaching and learning pada materi sistem persamaan linear dua variabel dan minat siswa melalui penerapan pendekatan contextual teaching and learning. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen dengan rancangan penelitian ini menggunakan nonequivalent control group design, Penelitian ini menggunakan uji sebelah pihak yaitu pihak kanan dan dari hasil uji man-whitney u-test diperoleh asymp.sig (1-tailed) yaitu 0,000 < α=0,005 yang menunjukkan bahwa đ»0 ditolak. Artinya pembelajaran dengan pendekatan contextual teaching and learning lebih baik secara signifikan dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa. Pendekatan contextual teaching and learning juga dapat meningkatkan minat belajar siswa terlihat dari hasil uji hipotesis dimana nilai sig. < 0,05. Siswa memberi respon positif terhadap pembelajaran contextual teaching and learning.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Budiarto, A. 2012. âPenerapan Strategi Pembelajaran CTL (contextual teaching and learning) Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Siswa Kelas XI Jurusan Teknik Kendaraan Ringan Pada Mata Pelajaran Sistem Pengapian Di SMK Muhammadiyah 1 Bantulâ. Skripsi. Yogyakarta: Universitas Negeri Yogyakarta.
Gisty, N. A. 2018 âPengaruh Pendekatan Contextual Teaching And Learning Terhadap Hasil Belajar Pada Materi Aritmatika Sosial Di kelas VII MTs Swasta Taman Pendidikan Islam (TPI) Sawit Seberang Tahun Pelajaran 2017/2018â. Skripsi. Universitas Islam Negeri, Medan.
Hake, R.R. 2007. Design-Based Research In Physics Education: A Review in A.E., Kelly, R.A. Lesh, & J.Y. Back, ads, (in press), Handbook of Design Research Methods in Mathematics, Science, and Technology Education. Erlbaum. (Online).www. Physics.indiana.edu, /~hake/DBR-Physics3.pdf. Diakses tanggal 05 November 2019
Junita, R. 2019. âAnalisis Minat Belajar Dan Aktivitas Belajar Melalui Model Discovery Learning Terhadap Hasil Belajar Geografi Siswa Kelas X SMA Negeri 1 Pesisir Selatanâ. Skripsi. Universitas Lampung
Khaerunisa, A. A. 2012. âMeningkatkan Minat Belajar Siswa Dalam Membuat Hiasan Pada Busana (Embroidery) Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe 73 Numbered Head Together Di SMK Karya Rini Yogyakartaâ. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta
Laili, H. 2016. âPengaruh Model Pembelajaran Contextual Teaching And Learning (CTL) Dalam Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa MTs Nurul Hakim Kediri Ditinjau Dari Segi Genderâ. Jurnal Studi Keislaman Dan Ilmu Pendidikan. Volume 5. Nomor 2. November 2016.
Lestari, I., Anding, Y., & Mailizar. 2019. âPengaruh Model Pembelajaran Situation Based Learning Dan Kemamdirian Belajar Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematisâ. Journal Nasional Pendidikan Matematika, vol. 3, no. 1, Maret 2019 : 95-108.
Rizqi, A. A. 2016. âKemampuan Komunikasi Matematis Siswa melalui Blended Learning Berbasis Pemecahan Masalahâ. PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika, 191-202. Retrieved from https: //journal. unnes. ac. id/sju/index. php/prisma/article/view/21457
Santosa, R.H., Khamid, A. 2016. âKeefektifan Pendekatan PBL dan CTL Ditinjau Dari Komunikasi Matematis Dan Motivasi Belajar Siswa SMPâ. Jurnal Pendidikan Matematika, volume 11, No. 2, Desember 2016: 111-122.
Sariningsih, R. 2014. âPendekatan Kontekstual Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa SMPâ. Jurnal Ilmiah Program Studi Matematika STIKIP Siliwangi Bandung.Vol. 3.No. 2. September 2014
Sholihah, D. A., Mahmudi, A. 2015. âKeefektifan Experiental Learning Pembelajaran Matematika MTs Materi Bangun Ruang Sisi Datarâ. Jurnal Riset Pendidikan Matematika. Volume 2. Nomor 2. November 2015.
Sugiyono 2013. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R & D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono 2016. Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R & D. Bandung: Alfabeta.
Ulya, H. 2016. Profil Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa Bermotivasi Belajar Tinggi Berdasarkan Ideal Problem Solving. Jurnal Konseling GUSJIGANG. Volume 2, No. 1, Juni2016: 9
Yulinda, N., Irawati, R., Gusrayani., D. (2016). âPengaruh Pendekatan Contextual Teaching And Learning (CTL) Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Dan Kepercayaan Diri Siswa Pada Materi Volume Kubus Dan Balokâ. Jurnal Pena Ilmiah. Volume 1. Nomor 1.
DOI: https://doi.org/10.29103/jpmm.v2i2.9268
Article Metrics
Abstract Views : 245 timesPDF Downloaded : 21 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 rohantizani z, nuraina nuraina, novia novia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License. View My Stats