ANALISIS KENYAMANAN AEROLIQUE PADA RUANG KELAS DI DAERAH IKLIM TROPIS DENGAN METODE STUDI PUSTAKA

Salma Hafni Zafira, Eddy Prianto

Abstract


Terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi kenyamanan aerolique pada ruang kelas yang ada di daerah iklim tropis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui standar kenyamanan aerolique dan mencari solusi dari permasalahan kenyamanan aerolique pada ruang kelas di daerah iklim tropis dengan menggunan metode analisis studi pustaka. Penelitian ini menghasilkan temuan yang menyatakan bahwa kondisi ruang kelas tidak memenuhi standar kenyamanan aerolique. hal ini disebabkan oleh pemilihan sistem ventilasi, ukuran bukaan, ukuran dan volume ruang, dan posisi ruang. Selain itu, kondisi pasca pandemic COVID-19 juga mempengaruhi kenyamanan aerolique pada ruang kelas.


Keywords


Kenyamanan Aerolique; Ruang Kelas; Iklim Tropis; Studi Pustaka

References


W. Harianja, Bernard; Prianto, Eddy; Setiabudi, “Studi Cfd Dan in-Situ Terhadap Gerakan Udara Interior Dari Effek Pilihan Model Jendela Jungkit,” J. PPKM III, pp. 286–299, 2016.

J. P. Liawan, H. Tanujaya, and S. Darmawan, “Analisis Aliran Udara dan Kenyamanan Termal di Laboratorium Perpindahan Panas dan Massa menggunakan Metode Computational Fluid Dynamics (CFD),” J. Asiimetrik J. Ilm. Rekayasa Inov., vol. 5, pp. 123–134, 2023, doi: 10.35814/asiimetrik.v5i1.3122.

L. H. Sari, E. N. Rauzi, A. Allaily, and A. L. Pertiwi, “Evaluasi Kualitas Udara Dan Kenyamanan Termal Pada Ruang Kelas Pada Masa Pandemi Covid-19,” Arsitekno, vol. 9, no. 1, p. 21, 2022, doi: 10.29103/arj.v9i1.6634.

T. W. Setiati, S. E. Febrina, and F. S. Islami, “Investigasi Kualitas Udara Ruang Kelas dengan Perubahan Ventilasi Aktif Menjadi Alami Pasca Pandemi di Daerah Tropis Lembab,” Arsir, vol. 6, no. 2, p. 126, 2023, doi: 10.32502/arsir.v6i2.5167.

B. Hamzah et al., “Pengaliran Udara Untuk Kenyamanan Termal Ruang Kelas Dengan Metode Simulasi CFD,” vol. 14, no. 2, pp. 209–216, 2014.

A. Rachmad and Z. Amin, “Studi Penghawaan Alami Pada Bangunan Sekolah Dasar Di Pinggiran Sungai Musi Palembang,” J. Arsir Univ. Muhammadiyah Palembang, vol. 1, no. 2 Desember 2017, pp. 86–99, 2017.

Badan Standarisasi Nasional, “Tata Cara Perancangan Sistem Ventilasi dan Pengkondisian Udara pada Bangunan Gedung,” Sni 03 - 6572 - 2001, pp. 1–55, 2001.

E. Prianto, Buku Ajar Fisika Bangunan 2, vol. 4, no. 1. SEMARANG: Fakultas Teknik, 2020.

E. Ding, D. Zhang, and P. M. Bluyssen, “Ventilation regimes of school classrooms against airborne transmission of infectious respiratory droplets: A review,” Build. Environ., vol. 207, no. PA, p. 108484, 2022, doi: 10.1016/j.buildenv.2021.108484.

Wikipedia, “Skala Beaufort,” 2023. https://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Skala_Beaufort&oldid=22433413 (accessed Jun. 18, 2023).

ASHRAE, “Standart 55- Thermal Environmental Conditions for Human Occupancy,” 2023. https://www.ashrae.org/technical-resources/bookstore/standard-55-thermal-environmental-conditions-for-human-occupancy (accessed Jun. 15, 2023) (accessed Jun. 15, 2023)




DOI: https://doi.org/10.29103/arj.v10i2.11524

Article Metrics

 Abstract Views : 167 times
 PDF (Bahasa Indonesia) Downloaded : 2 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Salma Hafni Zafira, Eddy Prianto

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.



Indexed in:

Crossref logo  Portal Garuda   Google Scholar      Dimension

Creative Commons LicenseThis work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Published by:
Architecture Program
Universitas Malikussaleh