IMPLEMENTASI SISTEM PAKAR DALAM PENDETESIAN KERUSAKAN MESIN SEPEDA MOTOR

Eva Darnila

Abstract


Banyak ahli yang berkonsentrasi pada pengembangan kecerdasan buatan atau Artificial Intelligence salah satunya adalah Sistem Pakar yang menggabungkan pengetahuan dan penelusuran data untuk memecahkan masalah yang secara normal memerlukan keahlian manusia. Salah satu implementasi yang diterapkan sistem pakar dalam bidang kerusakan mesin yaitu sistem pakar untuk diagnosa kerusakan mesin dan termasuk kedalam jenis kerusakan mesin dibagian mana dan bagaimana solusi untuk penanganan pertama. Sistem Pakar ini diterapkan untuk dapat mendiagnosa kerusakan sepeda motor yang dapat membantu teknisi dan konsumen dalam mengambil langkah yang cepat untuk perawatan dan perbaikan sepeda motor. Kerusakan-kerusakan pada komponen-komponen seperti Per CVT, Komponen Transmisi Otomotif, Karbulator Vakum, Combi brake System, V-Belt, CDI, Accu dan Regulator rectifier (Kiprok). Setelah sistem pakar ini dirancang dan di implementasikan maka proses penelusuran kerusakan dapat dilakukan dengan cepat dan akurat. Aplikasi ini dapat bertujuan untuk membantu konsumen dan operator (mekanik) dalam melakukan Pendeteksian jenis kerusakan sepeda dengan menggunakan metode fordward chaining dan sistem dapat memberikan alternatif solusi untuk mendeteksi kerusakan sepeda motor yang dialami dan cara pengendalian kerusakannya.

Full Text:

PDF

References


Sutojo, T, Edy Mulyanto & Vincent Suhartono, 2011. Kecerdasan Buatan, Andi, Yogyakarta.

Rachmawati, Aplikasi Sistem Pakar Diagnosis Penyakit Sekolah Tinggi Teknologi Garut,2010. http://jurnal.sttgarut.ac.id/ index.php/algoritma/article/download/9/9 Diakses Tanggal 6 Maret 2105

Kusumadewi, Sri, Artificial Intelligence : Teknik dan Aplikasinya, Yogyakarta: Graha Ilmu. 2003.

Arhami, M, Konsep Dasar Sistem Pakar, Yogyakarta : Penerbit ANDI, 2004.

Kusrini. (2008). Aplikasi Sistem Pakar Menentukan Faktor Kepastian Pengguna dengan Metode Kuantifikasi Pertanyaan. Yogyakarta : Andi Offset.

Al-Bahra Bin Ladjamudin. 2005. Analisis dan Desain Sistem Informasi. Graha Ilmu. Yogyakarta

Amirin, Tatang. M, 2001. Pokok-Pokok Teori Sistem. PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta

Pressman, R.S., 2001, Software Engineering, A Practitioner’s Approach, 5th Edition, McGraw-Hill, Inc. New York.

Jogianto, H.M. 2005. Analisis dan Desain Sistem Informasi : Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktik Aplikasi Bisnis. Edisi Ketiga. Andi. Yogyakarta.

Nugroho A, 2011, Perancangan dan Implementasi Sistem Basis Data, Yogyakarta : Penerbit Andi




DOI: https://doi.org/10.29103/techsi.v7i2.194

Article Metrics

 Abstract Views : 507 times
 PDF Downloaded : 244 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2015 Eva Darnila

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 


Indexed by:

          

Google Scholar
   
 

 


© Copyright of Journal TECHSI, (e-ISSN:2614-6029, p-ISSN:2302-4836).

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.