PENCATATAN ANGGARAN REALISASI PENGELUARAN ATK PADA KUA KECAMATAN TANAH JAWA KABUPATEN SIMALUNGUN
Abstract
Proses pencatatan anggaran dan realisasi pengeluaran Alat Tulis Kantor (ATK) pada Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Tanah Jawa kabupaten Simalungundicatat secara manual dengan menggunakan bukti transaksi seperti kwitansi yang dipindahkan kedalam buku besar yang membuat proses pelaporan kurang efektif dan efisien. Maka, Penulis merancang sebuah sistem dengan mengunakan Bahasa Pemrograman Microsoft Visual Studio 2010 dan database mySQL untuk mengatasi masalah yang ada yang hanya dapat digunakan pada Kantor Urusan Agama Kecamatan Tanah Jawa kabupaten Simalungun dalam pengolahan data Alat Tulis Kantor (ATK). Metode perancangan sistem yang digunakan penulis yaitu DFD, ERD, Normalisasi, dan RAT untuk menghasilkan laporan ATK yang lebih efektif dan efisien.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
afyenni, rita. 2014. “perancangan data flow diagram untuk sistem informasi sekolah ( studi kasus pada sma pembangunan laboratorium unp ).” teknoif 2(1 april): 35–39.
dwi puspitasari 1, cahya rahmad 2, mungki astiningrum 3. 2016. “normalisasi tabel pada basisdata relasional.” prosiding sentia 8: 340–45.
lestari, indah, and hendri irawan. 2017. “analisis dan desain electronic customer relationship management ( e- crm ) berbasis web guna membina serta meningkatkan loyalitas penyewa studi kasus : pt . sari indah lestari (sil) - mall cbd ciledug.” cki on spot 10(2): 47–53. https://jurnal.stikomcki.ac.id/index.php/cos/article/view/29/29.
nugraha, tezhar rayendra trastaronny pastika, wing wahyu winaryo, and hanif al fatta. 2018. “analisis sistem informasi akademik menggunakan domain delivery and support cobit 5 pada smkn 4 yogyakarta.” 8: 21–29.
putri, ranti eka, and randi rian putra. 2018. “perancangan aplikasi rekam medis menggunakan bahasa pemograman vb.net 2010.” 5: 49–55.
sitohang, hengki tamando. 2018. “sistem informasi pengagendaan surat berbasis web pada pengadilan tinggi medan.” journal of informatic pelita nusantara 3(1): 6–9. http://e-jurnal.pelitanusantara.ac.id/index.php/jipn/article/view/276/174.
suhendro, dedi, and trika aprilia. 2017. “perancangan dan implementasi realisasi anggaran pendapatan ( studi kasus : pengadilan negeri klas ib pematangsiantar ).” seminar nasional teknologi informatika: 30–36.
wahyudi, dedi. 2018. “model pengelolaan data dosen berbasis komputer ( studi kasus pada politeknik lp3i medan ).” 4: 15–19.
DOI: https://doi.org/10.29103/techsi.v11i1.1130
Article Metrics
Abstract Views : 687 timesPDF (Bahasa Indonesia) Downloaded : 2 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 Mutia Rahma Laily, Dedi Suhendro, Anggi Ramadani
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Indexed by:
© Copyright of Journal TECHSI, (e-ISSN:2614-6029, p-ISSN:2302-4836).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.