Implementasi Metode Algoritma Steepest Ascent Hill Climbing Pada Sistem Informasi Geografis Dalam Menentukan Jalur Evakuasi Bencana Di Kota Lhokseumawe

Febri Robiatun Adwiyah, Muthmainnah Muthmainnah, Mochamad Ari Saptari

Abstract


Salah satu kotamadya di Provinsi Aceh adalah Lhokseumawe. Jika diperhatikan letak geografis Aceh dilalui ring of fire (cincin api), posisi tersebut mempengaruhi potensi bencana di Lhokseumawe yang rawan terhadap perubahan geologi, terlebih pemicu bencana alam gunung meletus, gempa bumi dan tsunami. Dari segi hidrometeorologi, Lhokseumawe juga rawan terhadap bencana banjir, kekeringan dan lainnya. Pemerintah Kota Lhokseumawe sendiri belum memvalidasi dalam menentukan dan membuat titik kumpul (Assembly Point/Muster Point) sebagai tempat berlindung yang aman dari keadaan darurat secara terorganisir. Sehingga, keberadaan titik kumpul evakuasi masih belum banyak diketahui masyarakat Kota Lhokseumawe maupun para pendatang. Hal ini mendorong perlunya pengembangan aplikasi sistem informasi mitigasi bencana dengan menerapkan metode algoritma Steepest Ascent Hill Climbing dalam proses pencarian jalur evakuasi terdekat dengan lokasi pengguna. Hasil yang dicapai dalam pengembangan aplikasi dengan metode algoritma Steepest Ascent Hill Climbing berupa sistem yang dapat memvisualisasikan peta sebaran lokasi aman dan menampilkan alternatif jalur evakuasi bencana terdekat


Full Text:

PDF

References


Adi, A. P., Panduan Cepat Belajar HTML, PHP, & MySQL. Jakarta: Elex Media Komputindo, 2022.

Anggoro, T., Analisis Sebaran Mahasiswa Departemen Teknik Geodesi Universitas Diponegoro Menggunakan Sistem Informasi Geografis (SIG). Jurnal Geodasi Undip, pp.2-3, 2019.

Batubara, R. A., Analisis Perbandingan Algoritma Steepest Ascent Hill Climbing dan Algoritma Best First Search Dalam Menentukan Rute Terpendek Untuk Perjalanan Wisata Di Kota Medan. Medan: Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi. Universitas Sumatera Utara, 2020.

Dinas Komunikasi, Informatika dan Persandian Kota Lhokseumawe. Profil Kota Lhokseumawe. [Online]. Available: https://www.lhokseumawekota.go.id/sejarah, (2023, September 30).

Enterprise, J., Pemrograman Database Komplet. Jakarta: Elex Media Komputindo, 2020.

Fitri, Z., Zulkifli, Z., Ula, M., & Suhendra, B. (2022). Analysis of the Teacher's Role in Evaluation of Student Learning Performance Using the TOPSIS Model (Case Study of Smk Negeri 1 Lhokseumawe). Journal Of Informatics And Telecommunication Engineering, 5(2), 452-462.

Junus, F. B., Dasar Pemrograman Berbasis Web Dengan PHP Native-Procedural & MySQL. Yogyakarta: Deepublish, 2020.

Kani, Modul 1: Algoritma dan Bahasa pemrograman. MSIM4203, pp.1.1-1.36, 2020.

Kristanto, A. (2018). Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta: Gava Media

Kurniawan, A. T., Sistem Informasi Akuntansi Dengan Pendekatan Simulasi. Sleman: Deepublish, 2020.

Manungkalit, J., & Situmorang, Z., Perancangan Pemesanan Jasa Bengkel Mobil Kota Medan Berbasis Web Menggunakan Metode Hill Climbing Search. KAKIFIKOM (Kumpulan Artikel Karya Ilmiah Fakultas Ilmu Komputer), pp.128-133, 2020.

Meri, R., Implementasi Algoritma Steepest Ascent Hill Climbing Untuk Urutan Abjad. JOISIE Journal Of Information System And Informatics Engineering, 25-31, 2022.

Nugroho, A. S., & Wiyono, A. S., Pemrograman Web Untuk Pemula: HTML, CSS, dan PHP. Yogyakarta: Stiletto Indie Book, 2022.

Nurhasanah, Y. I., Umaroh, S., & Ghoniyyah, N. H., Pencarian Rute Optimal Dengan Metode Steepest Ascent Hill Climbing Untuk Tempat Wisata. Infotek : Jurnal Informatika dan Teknologi, 113-124, 2021.

Samosir, S. A., Implementasi Metode Steepest Ascent Hill Climbing Dalam Pencarian Rute Terdekat Promosi Kampus Stmik Budi Darma. Jurnal Pelita Informatika, Volume 8, 283-287, 2019.

Setyowati, D. L., Pendidikan Kebencanaan. Semarang: Universitas Negeri Semarang, 2019.

Fitria, R., Yulisda, D., & Ula, M. (2021). Data Mining Classification Algorithms For Diabetes Dataset Using Weka Tool. Sisfo: Jurnal Ilmiah Sistem Informasi, 5(2).

Pratama, A., Salamah, S., Ula, M., & Hayana, N. (2021). Application Of Clustering Groups In Determining Land Suitability. Multica Science and Technology, 1(2), 80-86.

Ula, M., Mutuahmi, R. R., Fachrurrazi, S., Rizal, R. A., & Sahputra, I. (2023). Aplikasi Sistem Informasi Geografis Pencarian Rumah Sakit dan Puskesmas dengan Algoritma Djiktra Berbasis Android. JURIKOM (Jurnal Riset Komputer), 10(1), 348-355.

Ula, M., Razi, A., Yulisda, D., & Fauzan, M., Aplikasi Sistem Informasi Web Design Pariwisata Aceh Dan Jasa Penginapan Berbasis GIS (Geographic Information Sistem). Rambideun : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, pp.44-52, 2022.

Yasin, K., & Adil, A., Implementasi Google Maps API Pemetaan Jalur Evakuasi Bencana Alam Di Kabupaten Lombok Utara. Jurnal MATRIK, 138-146, 2019.




DOI: https://doi.org/10.29103/sisfo.v8i1.18087

Article Metrics

 Abstract Views : 104 times
 PDF Downloaded : 26 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Aris Munandar, Muthmainnah Muthmainnah, Mochamad Ari Saptari

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 


 
 

Universitas Malikussaleh
 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.