OPTIMALISASI PEMIDANAAN PERLINDUNGAN PEKERJA MIGRAN INDONESIA PASCA PENGESAHAN UNDANG-UNDANG NOMOR 11 TAHUN 2020 TENTANG CIPTA KERJA

Rizki Zakariya

Abstract


Undang-Undang No. 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja yang mengubah Undang-Undang No. 18 Tahun 2017 merupakan dasar hukum pelindungan hak-hak Pekerja Migran Indonesia. Salah satu upaya yang ditempuh untuk menjamin hak-hak PMI adalah melalui pidana. Akan tetapi, terdapat masalah dalam kriminalisasi perbuatan dalam UU PPMI dan kendala dalam penegakan hukumnya. Oleh sebab itu, penelitian ini bertujuan untuk menguraikan dan menganalisis urgensi optimalisasi pidana dan pemidanaan pelindungan pekerja migran Indonesia dalam UU No. 18 Tahun 2017. Kemudian menguraikan upaya yang dapat dilakukan dalam optimalisasi pidana dan pemidanaan pelindungan pekerja migran Indonesia dalam UU No. 18 Tahun 2017. Metode penelitian yang digunakan yakni kualitatif dengan pendekatan kasus dan pendekatan undang-undang. Hasil penelitian ini menunjukan 2 (dua) hal. Pertama, urgensi optimalisasi pidana pemidanaan pelindungan pekerja migran Indonesia dalam UU No. 18 Tahun 2017 karena beberapa hal, yaitu Berdasarkan uraian tersebut di atas maka dapat disimpulkan 2 (dua) hal. Pertama, urgensi dilakukan upaya optimalisasi pidana dan pemidanaan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia dalam Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2017 dilakukan karena beberapa hal, yakni praktik pelanggaran hak PMI yang terus terjadi setiap tahunnya, jaminan perlindungan dalam berbagai kovenan dan peraturan perundang-undangan, masalah kriminalisasi perbuatan, dan keterbatasan kapasitas dan kewenangan PPNS Kemnaker. Kemudian kedua, upaya yang dapat dilakukan dalam optimalisasi pidana dan pemidanaan pelindungan PMI dalam UU No. 18 tahun 2017 yakni melalui perubahan UU dengan perbaikan rumusan kriminalisasi perbuatan dan pemidanaan korporasi, memasukan mekanisme bantuan hukum timbal balik, dan penguatan kapasitas dan kewenangan PPNS Kemnaker.


Full Text:

PDF

References


Amiruddin dan Zaenal Asikin. Pengantar Metode Penelitian Hukum. (Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2004).

BNP2TKI. Data Penempatan dan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia Tahun 2019. (Jakarta: Pusat Penelitian Pengembangan dan Informasi Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia, 2019).

BPHN. Laporan Akhir Analisis dan Evaluasi Hukum Mengenai Perlindungan Hak dan Keselamatan Pekerja Migran. (Jakarta: Pusat Analisis dan Evaluasi Hukum Nasional Badan Pembinaan Hukum Nasional Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia, 2016).

BPS RI. Keadaan Ketenagakerjaan Indonesia Februari 2019 No. 41/05/Th. XXI. (Jakarta: Badan Pusat Statistik RI, 2019).

Dobson, Paul. Criminal Law (Eight Edition). (London: Thomson Sweet and Maxwell, 2008).

Kemnaker. Laporan Kinerja Kementerian Ketenagakerjaan Tahun 2019. (Jakarta: Kementerian Ketenagakerjaan RI, 2020).

Marzuki, Peter Mahmud. Penelitian Hukum. (Jakarta: Kencana Prenada Media Group, 2005).

Pinto, Amanda dan Martin Evans. Corporate Criminal Liability. (London: Sweet and Maxwell, 2003).

Prasetyo, Teguh dan Abdul Halim Barkatullah. Politik Hukum Pidana: Kajian Kebijakan Kriminalisasi dan Dekriminalasasi. (Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 2012).

Prodjodikoro, Wirjono. Asas-Asas Hukum Pidana di Indonesia. (Bandung: PT. Refika Aditama, 2003).

Referandum, Citra et. al.. Kertas Kebijakan: Urgensi Pembentukan Sub Direktorat Khusus Pidana Ketenagakerjaan di Kepolisian RI. (Jakarta: LBH Jakarta, 2020).

Sahetapy dan Mardjono Reksodiputro. Paradoks dalam Kriminologi. (Jakarta: Rajawali, 1982).

Situmorang, Mosgan. Laporan Penelitian Hukum Tentang Perbandingan Hak Dan Kewajiban Negara Dalam Pemberian Bantuan Timbal Balik. (Jakarta: Pusat Penelitian Dan Pengembangan Sistem Hukum Nasional

Soekanto, Soerjono dan Sri Mamudji. Penelitian hukum normatif: suatu tinjauan singkat. (Jakarta: Rajawali Pers, 2007).

Soekanto, Soerjono. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Penegakan Hukum. (Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 2010).

Sudarto. Hukum dan Hukum Pidana. (Bandung: Alumni, 1986).

Suriasumantri, Jujun S. Ilmu dalam Perspektif Moral. Sosial. dan Politik: Sebuah Dialog Tentang Dumia Keilmuan Dewasa Ini. (Jakarta: Gramedia, 1986).

UNODC. Manual on Mutual Legal Assistance and Extradition. (New York: United Nations Office On Drugs And Crime, 2012).

Wisnuwardhani, Savitri et. al.. Buku Saku Memahami Undang-Undang Pelindungan Pekerja Migran Indonesia kelebihan dan kelemahan UU PPMI 2018. (Jakarta: Jaringan Buruh Migran, 2018).

World Bank. Pekerja Global Indonesia: Antara Peluang& Risiko. (Jakarta: World Bank, 2017).

Lempas, Edwin Febryan. “Tindak Pidana Kejahatan Menurut Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2004 Tentang Penempatan Dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia di Luar Negeri.” Jurnal Lex Crimen. Vol. VIII No. 6 (2019): 76.

Natalis, Aga dan Budi Ispriyarso. “Politik Hukum Perlindungan Pekerja Migran Perempuan di Indonesia.” Jurnal Pandecta. Vol. 13. No. 2 (2015). hlm. 113.

Prihatinah, Tri Lisiani, Noor Asyik, dan Kartono. “Kendala Perlindungan Hukum terhadap Buruh Migran di Kabupaten Cilacap.” Jurnal Dinamika Hukum. Vol. 12. No. 2 (2012): 319.

“BP2MI Akan Buat Modernisasi Sistem Data PMI.” Bp2mi.go.id. 7 Agustus 2020. . Diakses 27 Februari 2023. https://bp2mi.go.id/berita-detail/bp2mi-akan-buat-modernisasi-sistem-data-pmi.

“Hapus Syarat Perusahaan Penempatan. UU Cipta Kerja Dinilai Lemahkan Perlindungan Buruh Migran.” Hukumonline.com. 24 November 2020. Diakses 27 Februari 2023. https://www.hukumonline.com/berita/baca/lt5fbba48877c13/hapus-syarat-perusahaan-penempatan--uu-cipta-kerja-dinilai-lemahkan-perlindungan-buruh-migran/.

“Jumlah Perusahaan menurut provinsi (Unit). 2017-2019.” Bps.go.id. Diakses 27 Februari 2023. https://www.bps.go.id/indicator/170/440/1/jumlah-perusahaan-menurut-provinsi.html.

“Memorandum Kerja Sama Antara Pemerintah Jepang Dan Pemerintah Republik Indonesia Tentang Kerangka Dasar Untuk Pengoperasian Yang Tepat Dari Sistem Terkait Sumber Daya Manusia Asing Dengan Status Residensi Untuk “Pekerja Berketerampilan Spesifik.” Mofa.go.jp. Diakses 27 Februari 2023. https://www.mofa.go.jp/files/000492335.pdf.

“PPNS Juga Mengurus Masalah Ketenagakerjaan.” Hukumonline.com. 25 Mei 2015. Diakses 27 Februari 2023. https://www.hukumonline.com/berita/baca/lt55629855504a8/ppns-juga-mengurus-masalah-ketenagakerjaan/.

“TKI di Malaysia disiksa. 'luka sayat dan bakar di sekujur tubuh' - mengapa kekerasan terus berulang?.” Bbc.com. 4 Desember 2020. Diakses 27 Februari 2023. https://www.bbc.com/indonesia/indonesia-55172153.

“Varian baru Covid-19: Lebih dari 40 negara larang penerbangan dari Inggris.” Bbc.com. 22 Desember 2020. Diakses 27 Februari 2023. https://www.bbc.com/indonesia/dunia-55380584.

Alfons, Matius. “Tak Ada Penerbangan Penumpang di Zona Merah Corona. Ini yang Dikecualikan.” Detik.com. 24 April 2020. Diakses 27 Februari 2023. https://news.detik.com/berita/d-4989155/tak-ada-penerbangan-penumpang-di-zona-merah-corona--ini-yang-dikecualikan.

Aminah, Andi Nur. ”Satgas Pemberantasan Sindikat Kejahatan PMI akan Dibentuk.” Republika.co.id. 30 Juni 2020. Diakses 27 Februari 2023. https://republika.co.id/berita/qcovu2384/satgas-pemberantasan-sindikat-kejahatan-pmi-akan-dibentuk.

Indrawan, Aditya Fajar. “BNP2TKI: Tiap Tahun 30 Ribu TKI Ilegal Lolos ke Luar Negeri.” Detik.com. 15 September 2017. Diakses 27 Februari 2023. https://news.detik.com/berita/d-3645011/bnp2tki-tiap-tahun-30-ribu-tki-ilegal-lolos-ke-luar-negeri.

Keda, Ola. “Kronologi Adelina Menjadi TKI hingga Tewas Mengenaskan di Malaysia.” Liputan6.com. 15 Februari 2018. Diakses 27 Februari 2023. https://www.liputan6.com/regional/read/3287152/kronologi-adelina-menjadi-tki-hingga-tewas-mengenaskan-di-malaysia.

Sajli, Ahmad Fauzan. “Sepanjang 2013 Terjadi 398.270 Kasus Pelanggaran Hak Buruh Migran.” Kabarkampus.com. 19 Desember 2013. Diakses 27 Februari 2023. https://kabarkampus.com/2013/12/sepanjang-2013-terjadi-398-270-kasus-pelanggaran-hak-buruh-migran/.

Umah, Anisatul. “Bisnis Kotor TKI Ilegal: Bisa Cuan Hingga Rp20 Juta/Orang!.” Cnbcindonesia.com. 17 Mei 2020. Diakses 27 Februari 2023. https://www.cnbcindonesia.com/news/20200517213455-4-159086/bisnis-kotor-tki-ilegal-bisa-cuan-hingga-rp20-juta-orang.

Valenta, Elisa. “Bergantung uang dari negeri seberang.” Lokatada.id. 20 Juni 2020. Diakses 27 Februari 2023. https://lokadata.id/artikel/bergantung-uang-dari-negeri-seberang.

Peraturan Perundang-Undangan

Undang-Undang 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan.

Undang-Undang 39 Tahun 2004 tentang Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia di Luar Negeri

Undang-Undang No. 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja.

Undang-Undang No. 18 Tahun 2017 Tentang Pelindungan Pekerja Migran Indonesia.

Undang-Undang No. 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan Dan Pengelolaan Lingkungan Hidup.

Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2017 Tentang Pelindungan Pekerja Migran Indonesia.

Undang-Undang Nomor 45 Tahun 2009 Tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2004 Tentang Perikanan.

UU No. 6 Tahun 2012 tentang Pengesahan International Convention on The Protection of The Rights Of All Migrant Workers And Members of Their Families (Konvensi Internasional Mengenai Perlindungan Hak-Hak Seluruh Pekerja Migran Dan Anggota Keluarganya).

Putusan Pengadilan Negeri Brebes Nomor 3/Pid.Sus/2020/PN Bbs tanggal 26 Februari 2020. Terdakwa Ida Zarodah.

Putusan Pengadilan Negeri Batam Nomor 284/Pid.Sus/2019/PN Btm tanggal 27 Juni 2019. Terdakwa Zamri.

Putusan Pengadilan Negeri Tanjungpinang Nomor 32/Pid.Sus/2020/PN Tpg tanggal 27 Maret 2020. Terdakwa Siprianus Nahak.




DOI: https://doi.org/10.29103/reusam.v10i2.10503

Article Metrics

 Abstract Views : 325 times
 PDF Downloaded : 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Rizki Zakariya


REUSAM: Jurnal Ilmu Hukum

P-ISSN : 2338-4735

E-ISSN : 2722-5100