PENDIDIKAN KARAKTER UNTUK MEMBANGUN GENERASI UNGGUL DI ERA MODERN

Isnawardatul Bararah

Abstract


This writing emphasizes the importance of character education in schools, especially in addressing the deviations from societal values, norms, and morals in Indonesia. Character education is seen as essential for improving the quality of education, particularly in light of the current issues faced by Indonesian education, most notably deviations from societal values among the younger generation, especially school-age children. The research method employed in this study is a descriptive-qualitative approach based on opinions from experts or previous research. This method involves reading various sources and connecting them to the topic discussed, then presenting them in descriptive form. The findings of this research indicate that one of the efforts to develop an outstanding generation in the modern era is through character education. Character education involves instilling values that encompass the willingness or awareness, and actions in implementing the values of goodness, moral character, and good manners into the students with the aim of shaping a good personality, such as honesty, respecting others, and behaving well in everyday life. Therefore, efforts to improve the quality of education in Indonesia need to pay serious attention to character education in schools, emphasizing the cultural values of the school and involving all educational components, including the curriculum, subjects, learning processes, and extracurricular activities.

Pendidikan karakter perlu mendapatkan perhatian serius para guru di Indonesia terutama dalam meningkatkan mutu Pendidikan, apalagi pendidikan di Indonesia saat ini sedang mengalami permasalahan-permasalahan yang menyimpang dari nilai, norma dan moral dalam masyarakat, yang mana kebanyakan dari pelaku penyimpangan ini terjadi pada generasi muda terutama pada anak usia sekolah. Tulisan ini menyoroti pentingnya pendidikan karakter di lembaga sekolah menekankan nilai-nilai budaya sekolah dan melibatkan semua komponen pendidikan, termasuk kurikulum, mata pelajaran, proses pembelajaran, dan kegiatan ko-kurikuler. Metode penelitian dilakukan dengan pendekatan deskriptif-kualitatif yang berdasarkan pendapat dari para ahli atau penelitian terdahulu. Metode ini dilakukan dengan membaca berbagai sumber kemudian dihubungkan dengan topik yang dibahas untuk kemudian disampaikan kembali dalam bentuk deskripsi. Hasil penelitian ini menunjukkan salah satu upaya membangun generasi unggul di era modern adalah melalui pendidikan karakter. Pendidikan karakter merupakan penanaman nilai yang meliputi kemauan atau kesadaran, dan tindakan dalam mengimplementasikan nilai-nilai kebaikan, budi pekerti, karakter, serta akhlak yang baik ke dalam diri peserta didik yang bertujuan untuk membentuk kepribadian yang baik pada seperti jujur, menghormati orang lain, maupun berperilaku baik dalam kehidupan sehari-hari.


Keywords


Character Education, Generation Building, Superior Generation, Modern Era

Full Text:

PDF

References


A. Samad, Sri Astuti (2020). Pembelajaran Akhlak Tasawuf Dan Pembentukan Karakter Mahasiswa Di Perguruan Tinggi Islam, At-Ta’dib: Jurnal Ilmiah Prodi Pendidikan Agama Islam Vol. 12, No. 02, 149-162.

Adam, Zuraida, Suadi Suadi, Abidin Nurdin (2020)., “Pola Parenting Dan Pembentukan Karakter Siswa Sekolah Dasar Negeri 6 Kabupaten Bireuen,” Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Malikussaleh 1, No. 1.

Aristiarini, Agnes, Membangun Keindonesiaan Baru: Sewindu Reformasi mencari visi Indonesia 2030. Kompas, 19 Mei 2006.

Asmani, J. M. Panduan Internalisasi Pendidikan Karakter di Sekolah, Jogjakarta: Diva Press, 2011.

Bararah, Isnawardatul, Penguatan Pendidikan Karakter Berbasis Budaya Sekolah,” Jurnal Mudarrisuna 11, No. 3 (2021). DOI: http://dx.doi.org/10.22373/jm.v11i3.8586.

Damayanti, D. Panduan Implementasi Pendidikan Karakter di Sekolah, Yogyakarta: Araska, 2014.

Hafni, Nur and Aiyub Aiyub, Collaboration of Educational Actors in Formulating Integrated Curriculum Based on Islamic Values in Aceh, Malikussaleh Social & Political Reviews Volume 2, Number 1, May 2021. DOI: https://doi.org/10.29103/mspr.v2i1.4975.

Hassan, Fuad, Bermain Sebagai Hak Anak, Makalah dalam Seminar Sehari “Early Childhood Education” 24 September 1998. Yogyakarta: IKIP Yogyakarta, 1998.

Majid, Abdul dan Dian Andayani. (2012). Pendidikan Karakter Prespektif Islam, Bandung: Rosda Karya.

Narwanti, S. Pendidikan Karakter Pengintegrasian 18 Nilai Pembentuk Karakter dalam Mata Pelajaran. Yogyakarta, Familia: Grub Relasi Inti Media), 2011.

Nugroho, Puspo, (2017). Internalisasi Nilai-Nilai Karakter dan Kepribadian Mahasiswa Pendidikan Agama Islam Melalui Pendekatan Humanis-Religius, Edukasia: Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, Vol. 12, No. 2, Agustus.

Rachman, M. Munandar, A Tijan, Padepokan Karakter Lokus Pembangun Karakter, Semarang: Unnes Press, 2014.

Rasyid, Harun, Determinan Pemerataan Kesempatan Memperoleh Pendidikan SLTP Bagi Anak Usia 13-15 Tahun di Daerah Perbatasan Kalimantan Barat-Sarawak Malaysia, Tesis Tidak Diterbitkan, Yogyakarta: PPs IKIP.

Sholichah, A.S, (2018). Teori-Teori Pendidikan dalam Al-Qur’an. Edukasi Islami: Jurnal Pendidikan Islam, 7(01), 23. https://doi.org/10.30868/ei.v7i01.209,

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D) (17 ed.). Alfabeta.

Tilaar, H.A.R, Beberapa Agenda Reformasi Pendidikan Nasional: dalam Perspektif Abad 21, Magelang: Indonesia Tera, 1999.

UNDP, Human Development Report, New York: UNDP, 2004.

Yusuf, M, (2016). Pendidikan Karakter Menuju Generasi Emas 2045. Inovasi Pendidikan, 2(4), 9–16.




DOI: https://doi.org/10.29103/jspm.v5i1.16046

Article Metrics

 Abstract Views : 118 times
 PDF Downloaded : 5 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Isnawardatul Bararah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

INDEXED BY:

Redaksi Jurnal Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Malikussaleh (JSPM): Gedung Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Malikussaleh. Kampus Bukit Indah Jln. Sumatera No.8, Kec. Muara Satu Kota Lhokseumawe, Prov. Aceh, Indonesia. eMail: jspm@unimal.ac.id

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License