Pelatihan Pengolahan Data Menggunakan Aplikasi Eviews Pada Himpunan Mahasiswa Prodi Ekonomi Pembangunan
Abstract
Pelatihan ini diharapkan kepada peserta atau mahasiswa melalui perwakilan himpunan, setelah mereka mampu menguasai dan memahami cara input data, proses (pengolahan) data, dan output data. Mereka juga membantu mahasiswa lainnya dalam menerapkan penggunaan Eviews pada berbagai kebutuhan dan keperluan pengolahan data. Diantaranya kebutuhan pengolahan data pada mata kuliah ekonometrik, statistik, dan matematik serta saat menghasilakan karya tulis ilmiah seperti jurnal dan menulis tugas akhir dalam bentuk skripsi
Keywords
pelatihan, olah data, Eviews
Full Text:
PDFReferences
Ghozali, Imam, and Dwi Ratmono. (2013). Analisis Multivariat Dan Ekonometrika: Teori, Konsep, Dan Aplikasi Dengan EVIEWS 8. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Junjunan, M. I., & Nawangsari, A. T. (2021). Pengolahan Data Statistik dengan Menggunakan EViews dalam Penelitian Bisnis. Insan Cendekia Mandiri.
Matondang, Z., & Nasution, H. F. (2022). Praktik Analisis Data: Pengolahan Ekonometrika dengan Eviews dan SPSS. Merdeka Kreasi Group.
Rahim, A., & Hastuti, D. R. D. (2018). Permodelan ekonometrika dengan EViews 9 pada civitas akademik Universitas Muhammadiyah Makassar.
DOI: https://doi.org/10.29103/jpek.v1i2.9390
Article Metrics
Abstract Views : 878 timesPDF Downloaded : 187 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
ISSN: 2962-5823 (Online - Elektronik)