Pengaruh Pengendalian Internal terhadap Pencegahan Fraud dengan Transparansi dan Akuntabilitas sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus Pada SKPD Kabupaten Bireuen)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji Pengaruh Pengendalian Internal terhadap Pencegahan Fraud dengan Transparansi dan Akuntabilitas sebagai Variabel Intervening atau mengenai pencegahan Fraud (Kecurangan) di Kabupaten Bireuen. Jenis Penelitian menggunakan pendekatan metodelogi kuantitaif. Penelitian kuantitatif menekan kepada pengujian teori yang melalui pengukuran variabel penelitian dengan angka dan dengan melakukan analisis data dengan prosedur statistik. Populasi dalam penelitian ini adalah SKPD Kabupaten Bireuen yaitu sebanyak 34 SKPD. Sampel dalam penelitian ini berupa responden dari 34 SKPD. Dalam penarikan sampel penulis menggunakan teknik purposive sampling yang mana teknik ini merupakan teknik pengambilan sampel berdasarkan criteria. Data yang diperoleh dari data primer berupa kuesioner. Hasil penelitian ini dengan menggunakan uji parsial (t) dan uji koefisien determinasi mennemukan hasil bahwa variabel Pengendalian Internal berpengaruh dan signifikan terhadap Pencegahan Fraud, Transparansi sebagai variabel intervening tidak berpengaruh terhadap Pengendalian Internal dan Pencegahan Fraud, sedangkan Akuntabilitas berpengaruh terhadap Pengendalian Internal dan Pencegahan Fraud.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Peraturan Bupati No. 53 Tahun 2021 tentang Pengendalian Internal untuk mencegahan dan mendeteksi kecurangan.
Adefila, J.J and J.O Adeoti. ( 2006). The Essence of Accountability in Fraud Prevention and Control: Borno State Ministry ofFinance’s Perception. Book of readingstitled Topics in Modem Management.
Adeleke, Olulade Kehinde et al. (2019). “Impact of Internal Control on Fraud Prevention in Deposit Money Banks in Nigeria”. Nigerian Studies in Economicsand Management Sciences. Vol. 2 (1), hlm. 42-51.
Adiko, Ridho Gilang dkk. (2019). “Pengaruh Pengendalian Intern, Etika Auditor, dan Good Corporate Governance terhadap Pencegahan Fraud PT. Inalum”. JAKK. Vol. 2 (1) hal. 52-68.
Agoes, Sukrisno. (2016). Auditing Petunjuk Praktis Pemeriksaan Akuntan oleh Kantor Akuntan Publik (Edisi 4 Buku 1).Jakarta: Salemba Empat.
Amelia, Rossa. (2015). “Pengaruh Pengendalian Internal, Akuntabilitas, Tekanan Eksternal dan Komitmen Pimpinan terhadap Penerapan Transparansi Pelaporan Keuangan (Studi Empiris pada SKPD Kota Pekanbaru)”. Jom FEKON. Vol. 2 (2) hal. 1-15.
Amrullah, Muhammad Mukhlis dan Nurlita Novianti. (2016). “Implementasi Theoryof Planned Behavior dalam Mendeteksi Minat dan Perilaku Fraud pada Sektor Publik (Studi pada Bagian Keuangan di SKPD se-Kota Probolinggo)”. Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB. Vol. 5 (2) hal. 1-20.
Antarajateng.com. (2012), 7 Mei. Mantan Kepala Dinas Pendidikan Wonosobo Divonis Tiga Tahun. (http://jateng.antaranews. com, diakses 29 Desember 2012).
Arfah, Eka Ariaty. (2011). “Pengaruh Penerapan Pengendalian Internal terhadap Pencegahan Fraud Pengadaan Barang dan Implikasinya pada Kinerja Keuangan (Studi pada Rumah Sakit Pemerintah dan Swasta di Kota Bandung)”. Jurnal Investasi. Vol. 7 (2)
hal. 137-153.
Ariastini, Ni Kadek Dwi dkk. (2017). “Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Sistem Pengendalian Internal Pemerintah, Proactive Fraud Audit, dan Whistleblowing System terhadap Pencegahan Fraud pada Pengelolaan Dana BOS se-Kabupaten Klungkung”. e-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha. Vol. 8 (2).
Ayem, dkk, (2020). Pengaruh Sistem Pengendalian Internal Pemerintah (SPIP) Terhadap Pencegahan Fraud dalam Pengelolaan Dana Desa dengan Akuntabilitas sebagai variabel mediasi.
Babulu, (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Akuntabilitas Dalam Pengelolaan Dana Desa dan Dampaknya Terhadap Pencegahan Fraud.
Basri,dkk, (2022). Pengaruh Efektivitas Pengendalian Internal terhadap Pencegahan Fraud pada Rumah Sakit Umum Daerah Sawerigading Kota Palopo
Beawiharta, Innosanto dan Sri Rahayu. (2014). “Pengaruh Peran Inspektorat Pembantu Kota dan Implementasi Good Corporate Governance terhadap Pencegahan Kecurangan pada Kota Administrasi Jakarta Timur Tahun 2014”. e-Proceeding of Management. Vol. 1 (3) hal. 226-237.
CUI-ITB. (2004). “Keterkaitan Akuntabilitas dan Transparansi dalam Pencapaian Good Governance”. Jurnal Perencanaan Wilayah dan Kota. Vol. 15(1) hal. 34-47.
Dimitrijevic, Dragomir, Vesna Milovanovic, Vladimir Stancic. (2015). “The Role of A Company’s Internal Control System In Fraud Prevention”. Financial Internet Quarterly,,e-Finanse.Vol. 11 (2) pp. 34-44.
Ghazali, Mohamad Zulkurnai et al. ( 2014).“A Preliminary Study on Fraud Prevention and Detection at The State and Local Government Entities in Malaysia”. Procedia - Social andBehavioral Sciences. pp. 437-444.
Ghozali, Imam. (2020). Partial Least Squares Konsep Metode, dan Aplikasi Menggunakan Program WarpPLS 7.0. Semarang: BP UNDIP.
Hermanto, Soni. (2019). “Pengaruh SistemPengendalian Intern Pemerintah dan Aksesbilitas Laporan Keuangan terhadap Akuntabilitas Pengelolaan Keuangan Dana Desa (Survei pada Desa di Kecamatan Merapi Timur Kabupaten Lahat Sumatera Selatan)”. Jurnal Kajian Akuntansi. Vol. 20 (2).
Hermiyetti. (2010). “Pengaruh Penerapan Pengendalian Internal terhadap Pencegahan Fraud Pengadaan Barang”. Jurnal Akuntansi dan Auditing Indonesia. Vol. 14 (2).
Sugiyono, (2012)
DOI: https://doi.org/10.29103/jam.v3i2.11941
DOI (PDF): https://doi.org/10.29103/jam.v3i2.11941.g7125
Article Metrics
Abstract Views : 45 timesPDF Downloaded : 5 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
ISSN: 2962-6927