Pengaruh Capital Intensity, Managerial Ownership Dan Sales Growth Terhadap Effective Tax Rate Pada Perusahaan Bahan Baku (Basic Materials) Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2019-2021

Novia Rahmi, Arliansyah Arliansyah, Muammar Khaddafi, Nur Afni Yunita

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh capital intensity, managerial ownership dan sales growth terhadap effective tax rate (ETR). Variabel dependen dalam penelitian ini adalah effective tax rate (ETR) dan variabel independen dalam penelitian ini adalah capital intensity, managerial ownweship dan sales growth. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan bahan baku (basic materials) yang  terdaftar di Bursa Efek Indonesua (BEI) tahun 2019-2021 sebanyak 96 perusahaan. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling yaitu pengambilan sampel berdasarkan kriteria tertentu dan diperoleh sebanyak 41 perusahaan dengan data pengamatan sebanyak 123 data. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan sumber data sekunder meliputi laporan keuangan tahunan perusahaan yang diperoleh melalui situs www.idx.co.id dan web resmi masing-masing perusahaan. Terdapat beberapa metode penelitian yang digunakan untuk mencapai tujuan penelitian ini di antaranya adalah analisis statistika deskriptif, uji pemilihan model, uji asumsi klasik (uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas), analisis regresi data panel. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah metode dokumentasi dan studi kepustakaan. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan regresi data panel dengan menggunakan software EViews 10. Hasil penelitian menunjukkan bahwa capital intensity, managerial ownership dan sales growth tidak berpengaruh signifikan terhadap effective tax rate (ETR).

Keywords


capital intensity, managerial ownership, sales growth, effective tax rate.

Full Text:

PDF

References


Buku

Ghozali, Imam. (2013). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 21 Update PLS Regresi. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Ghozali, I. (2016). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS, Yogyakarta : Universitas Diponegoro.

Ghozali, I. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25.

Yogyakarta : Universitas Diponegoro.

Mardiasmo. (2016). Perpajakan, Yogyakarta : Andi Offest.

Resmi, Siti (2011). Perpajakan Teori & Kasus Edisi 11 buku 1. Jakarta Selatan : Salemba Empat.

Rohmana, Yana (2010). Ekonometrika Teori dan Aplikasi dengan Eviews. Bandung: Laboratorium Pendidikan Ekonomi dan Koperasi.

Setiawan, Ady. (2022). Financial Engineering Pada BUMD Air Minum, Yogyakarta : CV. Budi Utama.

Sugiono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R & D, Bandung : CV. Alfabeta.

Widarjono, Agus. (2009). Ekonometrika : Teori Dan Aplikasi Untuk Ekonomi Dan Bisnis. Ekonisia.

Widnyana, I Wayan. (2018). Perpajakan, Badung Bali Indonesia : CV. Noah Aletheia.

Jurnal dan Majalah

Aini, H. & N. (2022). Pengaruh Debt Maturity , Leverage , Kebijakan Dividen dan Cash Holding Terhadap Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Sektor Aneka Industri yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018 - 2021. 1(1), 292–306.

Ainniyya, S. M., Sumiati, A., & Susanti, S. (2021). Pengaruh Leverage, Pertumbuhan Penjualan, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Tax Avoidance. Owner, 5(2), 525–535.

Aji, S. B. (n.d.). Managerial Ownership Terhadap Profitabilitas Perusahaan Manufaktur. 199–214.

Charlie. (2021). A Pengaruh Intensitas Modal, Profitabilitas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Effective Tax Rates. Jurnal FinAcc, 6(1).

Chytia, C., & Pradana, B. L. (2021). Analisis Pengaruh Capital Intensity, Kepemilikan Institusional, Debt To Asset Ratio (Dar) Dan Return on Assets (Roa) Terhadap Effective Tax Rate (Etr) Pada Perusahaan Sektor Properti Utama Yang Terdaftar Di Bei Periode 2016 -2019. Jurnal Bina Akuntansi, 8(1), 1–21.

Deden Edwar Yokeu Bernardin & Ena Karina. (2021). Nilai Perusahaan: Perencanaan Pajak Dan Kepemilikan Manajerial Serta Transparansi Perusahaan Sebagai Pemoderasi. 2(1), 1–12.

Diyastuti, E., & Kholis, N. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan , Leverage , Sales Growth , Profitabilitas Terhadap Tax Avoidance Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia ( Bei ). 978–979.

Erawati, T., & Jega, B. Y. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Tingkat Hutang, ROA, dan Kepemilikan Manajerial terhadap Tarif Pajak Efektif pada perusahaan manufaktur yang terdaftar dalam BEI. Ilmiah Akuntansi Dan Humanika, Vol. 9 No.(3), 247–255.

Gloria, & Apriwenni, P. (2020). Effective Tax Rate Dan Faktor -Faktor Yang Memengaruhi. Jurnal Akuntansi, 9(2), 17–31.

Grasella, D., & Sabam, O. (2022). Pengaruh Corporate Social Responsibility , Kepemilikan Manajerial dan Kebijakan Dividen Terhadap Effective Tax Rate ( Studi Empiris Pada Sub Sektor Perusahaan Industri Makanan dan Minuman Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2016-2020 ). 1(2).

Hidayati, I. W. (2020). Effective Tax Rate pada Perusahaan Manufaktur Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2011-2016. Tesis, 130.

Huda. (2020). Analisis Pengaruh Leverage , Capital Intensity , Inventory Intensity Terhadap Tarif Pajak Yang Terdaftar Di Daftar Efek Syariah Periode 2016-2018 Skripsi Diajukan untuk memenuhi persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Ekonomi dari Program Studi Ekonomi. Huda.

Irafaniya. (2021). Pengaruh Firm Size, Profitability Dan Inventory Intensity Terhadap Effective Tax Rate (Etr) (Studi Kasus Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Sub Sektor Food & Beverage yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dan Masuk Indeks Saham Syariah Indo. 86.

Ismai. (2016). Pengaruh Capital Intensity Ratio, Inventory Intensity Ratio, Ownership Strucutre Dan Profitabilityterhadap Effective Tax Rate (Etr). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi (JIMEKA), 1(1), 101–119. https://media.neliti.com/media/publications/188375-ID-pengaruh-capital-intensity-ratio-invento.pdf.

Kurniawan, D. P., Lisetyati, E., & Setiyorini, W. (2021). Pengaruh Leverage, Corporate Governance dan Intensitas Modal terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal Akuntansi Dan Perpajakan, 7(2), 144–158.

Ma’ruf, F. M. S., & Murwaningsari, E. (2022). Analisis Pengaruh Institutional Ownership, Sales Growth, Dan Capital Intensity Terhadap Effective Tax Rate. Jurnal Ekonomi Trisakti (2022) 2(2) 1683-1690, 20(1), 1683–1690.

Mawardi, I., Ratnawati, V., & Mela, N. F. (2022). SINTAMA : Jurnal Sistem Informasi , Akuntansi dan Manajemen Pengaruh Leverage , Profitabilitas Dan Capital Intensity Ratio Terhadap Effective Tax Rate. Jurnal Sistem Informasi, Accounting Dan Management, 2(1), 134–143.

Meli, S. W., Widya, U., Pontianak, D., & Intensity, C. (2021). Pengaruh inventory intensity, capital intensity, profitabilitas dan ukuran perusahaan terhadap effective tax rates pada perusahaan sektor industri dasar dan kimia di bursa efek indonesia. 5(10), 1562–1572.

Mulyanti, D., & Sundawa, G. (2022). Analisis Capital Intensity & Net Profit Margin Terhadap Effective Tax Rate (Studi pada PT Jaya Fermex Tahun 2017-2020). Jurnal Financia, 3(1), 2745–8792.

Novianti, D. R., Praptiningsih, P., & Lastiningsih, N. (2019). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Dewan Komisaris Dan Capital Intensity Terhadap Effective Tax Rate (Etr). Equity, 21(2), 116–128. https://doi.org/10.34209/equ.v21i2.637

Nurul Janatin, A., & Pardi. (2022). Pengaruh Profitabilitas, Sales Growth, Dan Good Corporate Governance Terhadap Tax Avoidance. Seminar Nasional Karya Ilmiah Multidisiplin , 2(1), 210–224.

Rahayu, S. (2020). Pengaruh Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas Terhadap Effective Tax Rate pada Perusahaan Otomotif yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Effective Tax Rate, 88. http://eprints.kwikkiangie.ac.id/858/%0Ahttp://eprints.kwikkiangie.ac.id/858/1/36160437 - Gloria Citra Jovita - bagian awal.pdf.

Rahmawati, V., & Mildawati, T. (2020). Pengaruh Size, Leverage, Profitability, Dan Capital Intensity Ratio Terhadap Effective Tax Rate (Etr). Jurnal Riset Keuangan Dan Akuntansi, 5(2), 1–19.

Rantika, D., Mursidah, M., Yunina, Y., & Zulkifli, Z. (2022). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Penjualan, Dan Likuiditas Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Konsumsi Yang Terdaftar Bei Tahun 2018-2020. Jurnal Akuntansi Malikussaleh (JAM), 1(1), 29.

Rizal, M., & Sari, N. (2022). Analisis Pengaruh Solvabilitas, Sales Growth Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Effective Tax Rate Growth Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Effective Tax Rate. 20, 91–106.

Sari, D., & Irawati, W. (2022). Pengaruh Perencanaan Pajak, Struktur Modal Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Transparansi Perusahaan Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Akuntansi Barelang, 6(1).

Sujarwo, S., & Sjahputra, A. (2022). Pengaruh Intellectual Capital, Inventory Intensity Dan Managerial Ownership Terhadap Effective Tax Rate (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2016-2020). Scientific Journal Of Reflection : Economic, Accounting, Management and Business, 5(4), 1121–1131.

Syamsuddin, M., & Suryarini, T. (2019). Analisis Pengaruh Intensitas Modal, Intensitas Persediaan, Komisaris Independen Dan Kepemilikan Manajerial Terhadap Etr. Jurnal Riset Akuntansi Terpadu, 12(2), 180.

Syamsuddin, M., & Suryarini, T. (2020). Analisis Pengaruh Intensitas Modal, Intensitas Persediaan, Komisaris Independen dan Kepemilikan Manajerial Terhadap ETR. Jurnal Penelitan Ekonomi Dan Bisnis, 5(1), 52–65.

T. Christili, & Nazmel, N. (2021). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, Pertumbuhan Penjualan, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Penghindaran Pajak. Jurnal Akuntansi Trisakti, 8(1), 78–85.

Utami, R., & Mahpudin, E. (2021). the Effect of Leverage, Capital Intensity, and Inventory Intensity on Effective Tax Rate. E-Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Universitas Udayana, 10(01), 1.

Yensi, Y., & Sandra, A. (2020). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Komite Audit, Dan Derivatif Keuangan Terhadap Effective Tax Rate. Jurnal Akuntansi, 8(2).




DOI: https://doi.org/10.29103/jam.v2i2.11490

DOI (PDF): https://doi.org/10.29103/jam.v2i2.11490.g5179

Article Metrics

 Abstract Views : 409 times
 PDF Downloaded : 89 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


ISSN: 2962-6927

Flag Counter

 

 

 

 

Stat Counter Jurnal Akuntansi Malikussaleh