Hubungan Status Gizi dengan Hipertensi pada Lanjut Usia di Puskesmas Rantang Kota Medan
Abstract
Hipertensi merupakan salah satu penyebab utama kematian dini di seluruh dunia, terutama pada lanjut usia. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan antara status gizi dengan hipertensi pada lansia di Puskesmas Rantang Kota Medan. Penelitian menggunakan desain survei analitik dengan pendekatan cross-sectional, melibatkan 100 responden lanjut usia yang memenuhi kriteria inklusi. Data dikumpulkan melalui pengukuran status gizi menggunakan Mini Nutritional Assessment (MNA) dan pengukuran tekanan darah. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan signifikan antara status gizi dengan derajat hipertensi (p-value = 0,000), dengan prevalensi hipertensi tertinggi pada lansia dengan status gizi malnutrisi. Temuan ini menunjukkan pentingnya pemantauan status gizi sebagai upaya pencegahan dan pengendalian hipertensi pada lansia. Disarankan agar Puskesmas Rantang meningkatkan edukasi terkait pola makan sehat dan pengelolaan indeks massa tubuh untuk mencegah kejadian hipertensi pada lansia.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
WHO.(2023). https://www.who.int/news-room/fact-sheets/detail/hypertension
Riskesdas. (2018). Kerangka Konsep.
Dinkes. (2019). Provinsi Sumatera Utara. www.dinkes.sumutprov.go.id
Kemenkes. (2019). Hipertensi Penyakit Paling Banyak diidap Masyarakat–Sehat Negeriku.https://sehatnegeriku.kemkes.go.id/baca/umum/20190517/5130282/hipertensi-penyakit-paling-banyak-diidap-masyarakat/
Rahmadhani, M. (2021). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Terjadinya Hipertensi pada Masyarakat di Kampung Bedagai Kota Pinang the Factors that Affecting Hypertension in Bedagai Village, Kota Pinang Society.
Kanah Arieska, P., Herdiani, N., Studi, P., Masyarakat, K., & Kesehatan, F. (2020). Hubungan Pengetahuan dan Pola Konsumsi dengan Status Gizi pada Mahasiswa Kesehatan. in Medical Technology and Public Health Journal (MTPH Journal) | (Vol. 4, Issue 2).
Alfarisi, R., Amsa, P., Diksa, T., Jhonet, A., Farich, A., Fisiologi, D., Dokter, P., Kedokteran, F., Malahayati, U., Histologi, D., Studi, P., Kesehatan, D., Program, M., & Dokter, S. P. (2023). Hubungan Kepatuhan Minum Obat dan Indeks Massa Tubuh dengan Tekanan Darah pada Lanjut Usia Penderita Hipertensi di Desa Dwi Karya Mustika. In Jurnal Medika Malahayati (Vol. 7, Issue 2).
Antara, A. N., Nugroho, A. N., & Chasanah, S. U. (2022). Hubungan Status Gizi dengan Kejadian Hipertensi pada Lanjut Usia di Desa Girisekar Wilayah Kerja Puskesmas Panggang II Kabupaten Gunungkidul. Jurnal Kesehatan Samodra Ilmu, 13(1), 7–10. https://doi.org/10.55426/jksi.v13i1.187
Holvoet, E., Wyngaert, K. Vanden, Van Craenenbroeck, A. H., Van Biesen, W., & Eloot, S. (2020). The screening score of Mini Nutritional Assessment (MNA) is a useful routine screening tool for malnutrition risk in patients on maintenance dialysis. PLoS ONE, 15 (3). https://doi.org/10.1371/journal.pone.0229722
Yogeswara, P. A., Retno Setyowati, E., Ruqayyah, S., Wiatma, D. S., Universitas, F. K., & Al-Azhar, I. (2023). Pengaruh Indeks Massa Tubuh (IMT) dan Kadar Kolesterol dengan Hipertensi di Puskesmas Gerung Kabupaten Lombok Barat Nusa Tenggara Barat. http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/ner
Rahma, A., Setyaning Baskari, P., Studi Gizi, P., Kesehatan, F., Muhammadiyah Gresik, U., & Studi Gizi Klinik Jurusan Kesehatan Politeknik Negeri Jember, P. (2019). Pengukuran Indeks Massa Tubuh, Asupan Lemak, dan Asupan Natrium Kaitannya dengan Kejadian Hipertensi pada Kelompok Dewasa di Kabupaten Jombang Assessment of Body Mass Index, Fat and Natrium Intake Correlated by Hipertension in Adult in Jombang City. in Ghidza Media Journal Oktober 2019 (Vol. 1, Issue 1).
Pratama, D. A., Indrawati, L., Tapal, Z., & Simatupang, A. (2024). Hubungan Indeks Massa Tubuh, Aktivitas Fisik dan Asupan Makan dengan Hipertensi Pada Lanjut Usia. In Jurnal Untuk Masyarakat Sehat (JUKMAS) e-ISSN (Vol. 8, Issue 2). http://ejournal.urindo.ac.id/index.php/jukmas
Al-Fariqi, M. Z., Gizi, S., Kesehatan, F., Pangan, J., Gizi, K., Zulfikar, M., & Program, A.-F. (2021). Hubungan Antara Status Gizi dengan Kejadian Hipertensi pada Lansia di Puskesmas Narmada Lombok Barat the Relationship Between Nutritional Status and The Incidence of Hypertension in the Elderly at Narmada Health Center, West Lombok.
Sari, Y. (2022). Berdamai dengan Hipertensi (Y. Sari, Ed.). Tim Bumi Medika.
DOI: https://doi.org/10.29103/jkkmm.v3i5.19555
Article Metrics
Abstract Views : 45 timesPDF Downloaded : 16 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Novynsqi Rumahorbo, Anita Rosari Dalimunthe, Dewi Fibrini
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
ISSN 2830-6473 (media online)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.