Endometriosis

Iskandar Iskandar

Abstract


Endometriosis merupakan pertumbuhan yang abnormal dari jaringan endometrium di luar cavum uteri. Endometriosis sering terjadi pada wanita usia reproduktif namun belum dapat dijelaskan secara pasti patogenesis terjadinya endometriosis. Gejala klinis paling umum yang terjadi pada penderita endometriosis adalah nyeri dan infertilitas. Nyeri yang ditimbulkan dapat berupa nyeri panggul kronis, dismenorea, dispareunia, disuria, dan diskezia. Laparoskopi merupakan baku emas dalam penegakan diagnosis dari endomeriosis. Tatalaksana yang diberikan pada pasien endometriosis tidak menjamin kesembuhan yang permanen. Tatalaksana yang dapat diberikan berupa tatalaksana non farmakologi berupa istirahat yang cukup, makan makanan yang bergizi, serta menjaga personal hygiene. Tatalaksana farmakologi berupa terapi simtomatik dan hormonal. Selain itu juga dapat dilakukan terapi pembedahan.


Keywords


endometriosis, nyeri, infertilitas

Full Text:

PDF

References


Prawirohardjo S. Ilmu Kandungan. 3rd ed. Anwar M, editor. Jakarta: PT Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo; 2011. 239-249 p.

Wu IB, Tendean HMM, Mewengkang ME. Gambaran Karakteristik Penderita Endometriosis di RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. J e-Clinic. 2017;5(2):279–85.

Hendarto H. Endometriosis dari Aspek Teori Sampai Penanganan Klinis. Surabaya: Airlangga University Press; 2015.

Djuwantono T. Manjemen Endometriosis untuk Meningkatkan Kualitas Hidup Wanita Penderita Endometriosis. Contin Med Educ Act. 2015;(April).

Luqyana SD, Rodiani. Diagnosis dan Tatalaksana Terbaru Endometriosis. JIMKI. 2019;7(2):67–75.

Kralickova M, Vetvicka V. Immunological Aspects of Endometriosis: A Review. Ann Transl. 2015;3(11):153.

Tanbo T, Fedorcsak P. Endometriosis-Associated Infertility: Aspects of Pathophysiological Mechanisms and Treatment Options. Acta Obstet Gynecol Scand. 2017;96(6):659–67.

Setya LK, Wardhani T, Annas JY. Profil Pasien Endometriosis dengan Riwayat Dysmenorrhea di Poli Infertilitas-Endokrin RSUD dr. Soetomo Surabaya Periode Januari-Desember 2014. 2014;

Pangemanan G, Loho M, Wagey FW. Profil Penderita Endometriosis di RSUP Prof . Dr . R . D . Kandou Manado pada Tahun 2011-2015. Juernal e-Clinic. 2017;5(1):16–21.

Wenqian X, Ling Z, Lan Y, Wei X, Yicun M, Yao X, et al. Estradiol Promotes Cells Invasion by Activating b-Catenin Signaling Pathway in Endometriosis. Reproduction. 2015;150:507–16.

Abadi KC. Gambaran Endometriosis di Laboratorium Patologi Anatomi RSUP dr. M. Djamil Padang Periode 2010-2013. Universitas Andalas; 2014.

Classification of Endometriosis [Internet]. Indian Centre for Endometriosiis. [cited 2021 Mar 25]. Available from: https://www.endometriosis-india.com/classification-of-endometriosis/

Rahmawati DS. Gambaran Karakteristik dan Pencarian Pelayanan Kesehatan pada Penderita Endometriosis di Klinik Fertilitas Graha Amerta RSUD dr. Soetomo Surabaya. Universitas Airlangga; 2016.

Wedyawati UP. Analisis Penanganan Endometriosis dan Dampaknya pada Kesuburan Wanita. 2015;




DOI: https://doi.org/10.29103/averrous.v7i2.5101

Article Metrics

 Abstract Views : 6635 times
 PDF Downloaded : 16 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Iskandar Iskandar

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.


Print ISSN :
2477-5231
Online  ISSN
:
2502-8715

Publisher:
Unimal Logo

Fakultas Kedokteran Universitas Malikussaleh
Kampus Fakultas Kedokteran Universitas Malikussaleh, Jl. Meunasah, Uteunkot Cunda, Lhokseumawe, 24351, Provinsi Aceh, Tel/fax : 081376575984, Email: averrous@unimal.ac.id

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.