PERBAIKAN SUSUT TEKNIS DAN NILAI TEGANGAN UJUNG JARINGAN TEGANGAN MENENGAH PADA PENYULANG TP-01 STUDI KASUS ULP TANJUNG PURA

Fajar Agustival, Taufiq Taufiq, Misbahul Jannah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan melakukan perbaikan terhadap susut teknis tegangan menengah pada penyulang TP-01 ULP Tanjung Pura. Metode penelitian yang digunakan meliputi survei lapangan, pengumpulan data tegangan dan arus, serta analisis data menggunakan software ETAP 16.00 . Hasil penelitian menunjukan bahwa. Besarnya nilai susut teknis yang ada pada jaringan tegangan menengah PLN GI Tanjung Pura sebesar 363,07 kW pada perhitungan dan 366,4 kW pada simulasi. Nilai jatuh pada tegangan ujung sebelum dilakukannya perbaikan sebesar 2310,16 V pada perhitungan dan 2513,13 V pada simulasi. Nilai tegangan ujung setelah dilakukananya rekonfigurasi pada jaringan tegangan menengah 960.986 V dan telah memenuhi standar SPLN 1:1995..

References


S. Ekanugraha and A. B. Pulungan, “Memperbaiki Drop Tegangan dengan Simulasi Rekonfigurasi Jaringan Sistem 20 kV,” J. Tek. Elektro Indones., vol. 3, no. 1, pp. 249–256, 2022.

H. F. Kurniawan and D. Rahmawati, “Rekonfigurasi Jaringan Distribusiuntuk Mendukungperbaikan Susut Teknik Di Ulp Bangko,” J. Tek. Elektro Raflesia, vol. 1 no. 1, no. 1, pp. 8–15, 2021.

A. Rahman, “Evaluasi Dan Usulan Perbaikan Jatuh Tegangan Dan Rugi-Rugi Daya Pada Jaringan Distribusi (20 Kv) Pt. Pln (Persero) Rayon Sekura,” Untirta Educ. J., vol. 3, no. 1, pp. 21–40, 2018.

D. Maulana, D. Nugroho, and B. Sukoco, “Analisa Susut Daya dan Drop Tegangan Terhadap Jaringan Tegangan Menengah 20 kV pada Gardu Induk Pandean Lamper Semarang,” Pros. Konf. Ilm. Mhs. Unissula 2, pp. 382–389, 2019, [Online]. Available: http://jurnal.unissula.ac.id/index.php/kimueng/article/view/8605/3966

Machfudiah, “Analisis Alirn Daya Sistem Distribusi Radikal Dengan Metode Topology Network Berbasis Graphical User Interface (GUI) Mathlab,” Pap. Knowl. . Towar. a Media Hist. Doc., pp. 07–38, 2019.

U. Faruq, A. Ridho, M. Vrayulis, and E. Julio, “Analisa Aliran Daya Pada Sistem Tenaga Listrik Menggunakan Software Etap 12.6,” SainETIn (Jurnal Sain, Energi, Teknol. Ind., vol. 06, no. 1, pp. 16–22, 2021, doi: 10.31849/sainetin.v6i1.7031.

M. F. P. Utomo, “Listrik Di Pt Dayasa Aria Prima Menggunakan Software Electric Transient and Analysis Program ( Etap ),” vol. 11, no. 1, pp. 83–93, 2022.




DOI: https://doi.org/10.29103/jee.v12i2.13192

Article Metrics

 Abstract Views : 80 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Fajar Agustival, Taufiq Taufiq, Misbahul Jannah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats