KAJIAN ORGANISASI RUANG PADA BANGUNAN RUMAH TJONG A FIE BERDASARKAN KAIDAH ARSITEKTUR CINA

Nurhaiza Nurhaiza

Abstract


Rumah Tjong A Fie adalah salah satu bangunan yang dilindungi sebagai artefak warisan sejarah Kota Medan yang memperlihatkan nilai-nilai historis, budaya, dan pengetahuan. Tujuan dari penelitian ini adalah menemukan organisasi ruang pada bangunan Rumah Tjong A Fie berdasarkan filosofi arsitektur tradisional Cina. Hasil kajian ini akan memberikan gambaran potensi dan keunikan yang dimiliki oleh Rumah Tjong A Fie sebagai salah satu arsitektur hunian peninggalan etnis Tionghoa pada zamannya. Metode penelitian arsitektur yang digunakan adalah metode penelitian kualitatif interpretive-historical, yaitu meneliti suatu fenomena fisik/sosial yang berada di antara konteks yang komplek, melalui penjelasan dalam bentuk naratif dan menyeluruh.Penelitian akan melalui beberapa tahapan, yaitu; 1) Pengumpulan dan klasifikasi data primer dan sekunder; 2) Evaluasi data melalui analisis danpenilaian berupa interpretasi terhadap data; dan 3) Kesimpulan berupa penjelasan dalam bentuk narasi. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa Rumah Tjong A Fie menerapkan konsep arsitektur tradisional Cina pada organisasi ruangnya berdasarkan filosofi tradisional Cina, yaitu: 1) Dao; 2) Kongfusianisme; dan 3) Feng-shui. Konsep arsitektur tradisional Cina direfleksikan pada elemen-elemen arsitektur 1) dinding pembatas; 2) Jian; 3) Aksis; 4) Orientasi ruang; dan 5) Courtyard.

Keywords


Rumah Tjong A Fie, Organisasi Ruang, Arsitektur Cina, Filosofi Cina

Full Text:

PDF

References


. Blaser, Werner. Courtyard House in China: Tradition and Present = Hofhaus in China: Tradition Und Gegenwart. Basel; Boston: Birkhauser, 1979 dalam Yi, Lu, dan Bozovic-Stamenovic, Ruzica, 2004, The Spatial Concept of Chinesse Architecture, Jurnal Built Spaces, The Cultural Shaping of Architectural and Urban Spaces Vol. 9 No. 1, November 2004, diakses dari www.tu-cottbus.de_theoriedearchitektur_wolke_eng_subjects_041_Yi_Bozovic tanggal 2 April 2013

. Buiskool, Dirk. 2005. “Medan, A Plantation City on the East Coast of Sumatera 1870 – 1942”, dalam Kota Lama Kota Baru: Sejarah Kota-Kota di Indonesia. Yogyakarta: Ombak, hal. 275—300

. Christyawaty, Eny, 2011, Rumah Tinggal Tjong A Fie: Akulturasi dalam Arsitektur Bangunan pada Akhir Abad Ke-19 di Kota Medan, Jurnal Sangkhakala Vol. XIV No. 27/2011

. Halim, Udaya Pratiwi Mahardika, 2010, Pelestarian Bangunan Bersejarah Peninggalan Etnis Tionghoa di Indonesia (Studi Kasus: Gedung Benteng Heritage), Skripsi, Fakultas Teknik, Program Studi Teknik Arsitektur Universitas Indonesia

. Handinoto, 2009, Perkembangan Bangunan Etnis Tionghoa di Indonesia (Akhir Abad ke 19 sampai tahun 1960-an)

. Huang, Junjie, and E. Zurcher.Time and Space in Chinese Culture, Sinica Leidensia; V. 33. Leiden; New York: E.J. Brill, 1995, dalam Yi, Lu, dan Bozovic-Stamenovic, Ruzica, 2004, The Spatial Concept of Chinesse Architecture, Jurnal Built Spaces, The Cultural Shaping of Architectural and Urban Spaces Vol. 9 No. 1, November 2004, diakses dari www.tu-cottbus.de_theoriedearchitektur_wolke_eng_subjects_041_Yi_Bozovic tanggal 2 April 2013

. Lee, Sang Hae. "Feng-Shui: Its Context and Meaning." Cornell University, 1989 dalam Yi, Lu, dan Bozovic-Stamenovic, Ruzica, 2004, The Spatial Concept of Chinesse Architecture, Jurnal Built Spaces, The Cultural Shaping of Architectural and Urban Spaces Vol. 9 No. 1, November 2004, diakses dari www.tu-cottbus.de_theoriedearchitektur_wolke_eng_subjects_041_Yi_Bozovic tanggal 2 April 2013

. Li, Xiao Dong. "The Aesthetic of the Absent the Chinese Conception of Space." In Journal of Architecture, 87: E & FN Spon Ltd., 2002 dalam Yi, Lu, dan Bozovic-Stamenovic, Ruzica, 2004, The Spatial Concept of Chinesse Architecture, Jurnal Built Spaces, The Cultural Shaping of Architectural and Urban Spaces Vol. 9 No. 1, November 2004, diakses dari www.tu-cottbus.de_theoriedearchitektur_wolke_eng_subjects_041_Yi_Bozovic tanggal 2 April 2013

. Lung, David Ping-yee.Heaven, Earth and Man: Concepts and Processes of Chinese Architecture and City Planning. Eugene, Or.: University of Oregon, 1978 dalam Yi, Lu, dan Bozovic-Stamenovic, Ruzica, 2004, The Spatial Concept of Chinesse Architecture, Jurnal Built Spaces, The Cultural Shaping of Architectural and Urban Spaces Vol. 9 No. 1, November 2004, diakses dari www.tu-cottbus.de_theoriedearchitektur_wolke_eng_subjects_041_Yi_Bozovic tanggal 2 April 2013

. Laurence G Liu, 1989, Chinese Architecture, London: Academy Editions pada Widayati, Naniek, 2004, Telaah Arsitektur Berlanggam China di Jalan Pejagalan Raya Nomor 62 Jakarta Barat, dipublikasikan pada Jurnal Dimensi Teknik Arsitektur Vol. 32 No. 1, Juli 2004

. Groat, Linda dan Wang, David, 2002, Architectural Research Methode

. Pelly, Usman, 1998, Urbanisasi dan Adaptasi, Peranan Misi Budaya Minangkabau dan Mandailing, Jakarta, LP3ES

. Pratiwo, 2010, Arsitektur Tradisional Tionghoa dan Perkembangan Kota, Ombak, Yogyakarta

. Rebeca Hannatri, Suastika, 2011, Wisata Sejarah (Studi Deskriptif Perkembangan Tjong A Fie Mansion Sebagai Objek Wisata Sejarah Kota Medan), Tesis, diakses dari repository.usu.ac.id.

. Widayati, Naniek, 2004, Telaah Arsitektur Berlanggam China di Jalan Pejagalan Raya Nomor 62 Jakarta Barat, dipublikasikan pada Jurnal Dimensi Teknik Arsitektur Vol. 32 No. 1, Juli 2004

. Wheatley, Paul. The Pivot of the Four Quarters: A Preliminary Enquiry into the Origins and Character of the Ancient Chinese City. Edinburgh: Edinburgh University Press, 1971 dalam Yi, Lu, dan Bozovic-Stamenovic, Ruzica, 2004, The Spatial Concept of Chinesse Architecture, Jurnal Built Spaces, The Cultural Shaping of Architectural and Urban Spaces Vol. 9 No. 1, November 2004, diakses dari www.tu-cottbus.de_theoriedearchitektur_wolke_eng_subjects_041_Yi_Bozovic tanggal 2 April 2013

. Yi, Lu, dan Bozovic-Stamenovic, Ruzica, 2004, The Spatial Concept of Chinesse Architecture, Jurnal Built Spaces, The Cultural Shaping of Architectural and Urban Spaces Vol. 9 No. 1, November 2004, diakses dari www.tu-cottbus.de_theoriedearchitektur_wolke_eng_subjects_041_Yi_Bozovic tanggal 2 April 2013




DOI: https://doi.org/10.29103/arj.v5i5.1233

Article Metrics

 Abstract Views : 1607 times
 PDF Downloaded : 18 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Nurhaiza Nurhaiza

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.



Indexed in:

Crossref logo  Portal Garuda   Google Scholar      Dimension

Creative Commons LicenseThis work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Published by:
Architecture Program
Universitas Malikussaleh